Rangkaian Kegiatan Serikat Petani Indonesia dalam Rangka Memperingati Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2010

1. DISKUSI HAK-HAK PETANI DALAM KONSTITUSI

Narasumber:
1.  Gunawan (Draft Naskah Akademik RUU HAP)
2.  Henry T. Simarmata (Sosialisasi perkembangan menuju Konvensi Internasional HAP)

Tempat dan Waktu Pelaksanaan:
Tempat  : Sekretariat Serikat Petani Indonesia
Waktu    : Selasa, 18 Mei 2010
Pukul     : 09.00 WIB – selesai

2.  DISKUSI MENGGERAKKAN NASIONALISME & DEMOKRASI
INDONESIA

Keynote Speaker:
1.  KH. Said Agil Siraj (Ketua Umum PBNU)
2. Henry Saragih ( SPI dan Ketua Koordinator La Via Campesina)

Narasumber:
1. Gunawan Wiradi; Pakar (Pancasila sebagai Dasar Negara)
2. Abdul Mun’im DZ ;  Direktur NU Online (Arti penting pasal 33 UUD 1945)
3. Gunawan: IHCS (Meneggakan Pasal 33 UUD 1945)
4. Achmad Yakub ; SPI (Perjuangan Petani & Penegakan Pasal 33 UUD 45)

Tempat dan Waktu Pelaksanaan:
Tempat  : Kantor PBNU Lt.6 -. Kramat Raya – Salemba
Waktu    : Selasa, 8 Juni 2010
Pukul     : 13.00 s.d 16.00 WIB

Makalah:

  1. Pancasila, Pembangunan dan Nasionalisme; oleh Gunawan Wiradi
  2. Memaknai Pancasila sebagai Dasar Negara; oleh: Abdul Mun’im DZ
  3. Tentang Cita-Cita Keadilan Sosial; oleh: Gunawan (IHCS)
  4. Pancasila UUD 1945 dan Kesejahteraan Kaum Tani; oleh: Achmad Ya’kub
ARTIKEL TERKAIT
Forum Bersama Petani: Penyelesaian Konflik Agraria dalam Upaya Menegakkan Hak Asasi Petani Forum Bersama Petani: Penyelesaian Konflik Agraria dalam Upa...
Keluarga Besar Serikat Petani Indonesia (SPI) berbelasungkaw...
hari perempuan internasional 2016 petani perempuan SPI Hari Perempuan Internasional 2016: dari Beban Tiga Kali Lipa...
Penghargaan kedaulatan pangan 2009 untuk La Via Campesina
BERIKAN KOMENTAR ...

INFO TERBARU